Day: Januari 18, 2021

Lembaga
Admin

Yayasan STISIP Banten Raya Lantik Pengurus Koperasi Periode 2021-2026

YAYASAN Sekolah Tinggi Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (STISIP) Banten Raya, Pandeglang melantik pengurus dan pengawas Koperasi Banten Raya Sejahtera periode 2021-2026 di aula kampus tersebut, Sabtu (16/01/2020). Ketua Pengurus Koperasi Banten Raya Sejahtera, Hasyim Adnan mengatakan, langkah awal yang akan dilakukan yakni dengan membenahi administrasi kepengurusan keanggotaan dan berlanjut