KUNJUNGAN ILMIAH KE DESA WISATA SUKARAME KABUPATEN PANDEGLANG

PANDEGLANG. – Tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Sekolah Tinggi Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (STISIP) Banten Raya, melakukan kunjungan lembaga ke Desa Sukarame, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang. Kunjungan ini diikuti oleh beberapa mahasiswa yang tengah mempersiapkan diri untuk mengikuti PKM Pengabdian Masyarakat (PKM-PM) Tahun 2022. Kunjungan ilmiah ini juga diikuti oleh beberapa dosen STISIP Banten Raya, Rabu (16/3).

Dalam kunjungan ini tim PKM Pengabdian Masyarakat STISIP Banten Raya, diterima Kepala Desa Sukarame, Endang Tresna Jaya, Ketua Karang Taruna Desa Sukarame Nurdi, pegiat Desa Wisata Sukarame dan Direktur Utama BUM Desa Sukarame. Pertemuan ini bertempat di Kantor Kepala Desa Sukarame Kecamatan Carita Pandeglang.

Dalam kunjungan ini, Kepala Desa Sukarame, Endang Tresna Jaya, berpesan agar kunjungan ini tidak hanya untuk kepentingan PKM 2022 semata, tapi akan lebih baik ada tindak lanjut hingga kerjasama guna membangun desa.

Selain itu perwakilan Dosen STISIP Banten Raya, mengutarakan bahwa kedepan Desa Sukarame diharapkan menjadi salah satu Laboratorium Sosial STISIP Banten Raya terkait dinamika desa, baik ekonomi, tata Kelola pemerintahan hingga digitalisasi desa.

Dengan kata lain Laboratorium Sosial ini, tidak hanya untuk membina desa semata, tetapi lebih dari adalah bisa ikut membantu para perangkat desa untuk menyelesaikan berbagai persoalan riil yang ada dihadapi oleh warga Desa Sukarame, jelas perwakilan Dosen STISIP Banten Raya Pandeglang.

Facebook
Twitter
WhatsApp

FORM

1. Pendaftaran Seminar Proposal

2. Pendaftaran Sidang SKRIPSI

JADWAL KULIAH

Awal Semester Ganjil 2022/2023

Awal Semester Genap 2022/2023

KALENDER AKADEMIK

TA. 2023/2024

SIAKAD ONLINE

SISTEM INFORMASI AKADEMIK

Pelayanan Bidang Akademik

Non Akademik

PUBLIKASI KAMPUS

PKKMB STISIP BANTEN RAYA 2024, PEMBENTUKAN KARAKTER MAHASISWA

Posted In Pengabdian Masyarakat
PANDEGLANG, – Pelaksanaan Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) Sekolah Tinggi Ilmu Sosial
Senin, 16 September 2024

GOES TO CAMPUS, KPU PANDEGLANG SOSIALISASI DAN PENDIDIKAN PEMILIH DI STISIP BANTEN RAYA

Posted In Kemahasiswaan, Lembaga
PANDEGLANG. – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pandeglang lakukan sosialisasi dan pendidikan
Jumat, 16 Agustus 2024

F-PTK BANTEN BERI PENGHARGAAN KEPADA PT. TELKOM INDONESIA

Posted In Lembaga
SERANG.- Komitmen PT. Telkom Indonesia dalam mendukung pelestarian terumbu karang di perairan Provinsi
Senin, 29 Juli 2024
1 2 3 20

KAPPEMI. Jurnal : Kajian Administrasi, Politik dan Pemerintahan Indoneisa diterbitkan oleh Sekoloah Tinggi Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Banten Raya bekerjasama dengan IAPA  (Indonesian Association for Public Administration) dan KAPSIPI (Kesatuan Program Studi Ilmu Pemerintahan Indonesia) sebagai revier, tujuan utamanya untuk menyebarkan kritik dan analisis asli dari peneliti dan praktisi akademis tentang berbagai kajian Admnistrasi Publik, Politik dan Pemerintahan Indoneisa. Tulisan tersebut diterbitkan setelah melalui proses peer-review dengan memberikan analisis eksklusif dari berbagai sudut pandang.

PENERIMAAN MAHASISWA BARU TA. 2023 - 2024

ILMU ADMINISTRASI PUBLIK & ILMU PEMERINTAHAN

1. Membayar Biaya Pendaftaran Sebesar Rp. 150.000 2. Mengisi Formulir Pendaftaran 3. Melampirkan 2 lembar fotocopy & Softcopy ijazah dan SKHUN SLTA/sederajat yang di legalisir 4. Melampirkan fotocopy & Softcopy Kartu Keluarga, KTP 1 lembar 5. Melampirkan pass photo berwarna ukuran 3 x 4 dan 4 x 6 (masing-masing 2 lembar, pakaian kemeja warna putih dan Backround Merah) 6. Surat Pindahan, Transkip Nilai PT Asal (Khusus Mahasiswa Pindahan) 7. Fotocopy KIP (Kartu Indonesia Pintar)

JADWAL PENDAFTARAN

GELOMBANG I - 1 Februari 2023 s.d 02 Juni 2023

GELOMBANG II - 04 Juni 2021 s.d 08 September 2023

KONTAK PERSON PMB

Drs. Nazmudin (085691471585) Darla Effendi, S.Pd (081290424897) Ahmad Toni, S.Sos (0813 1992 9940) Nita Suryaningsih, S.Kom (08777 297 4430)

Sekretariatan

FORM SEMINAR PROPOSAL 2022

form sidang skripsi 2022

KALENDER AKADEMIK 2023/2024

Loading...